Banyak Orang Sukses Berawal Dari Rasa Malu
www.pixabay.com |
Salah
satu dinding pembatas yang harus kita tembus adalah rasa malu. Karena banyak
orang sukses berawal dari rasa malu.
Pemimpin TED, Chris Anderson,
tidak tampak malu sedikit pun ketika beliau berbicara di depan ribuan orang,
namun ia berkata “ aku sangat pemalu ketika aku masih kecil, dan sampai
sekarnag pun juga” Ellii Davis juga berkata “ sebagai seorang remaja, aku sangat
pemalu dan cukup gelisah. Aku menyimpan segala sesuatu di dalam hati.” Tetapi,
elli mendorong dirinya sendiri menembus rasa malu nye, dan menjadi agen real
estate papan atas.
Orang-orang
sukses kita lihat di TV tidak tampak malu-malu sedikit pun, tetapi aktor Rip Town, berkata bahwa “ banyak aktor
besar dan penampil juga mengalami masa-masa menjadi pemalu, “menurutku “ Kebanyakan
aktor adalah pemalu, apalagi aku. Aktor yang terhebat bisa memanipulasi sisi
itu, sehingga tidak kelihatan” model fushion papan atas Erin o’conor adalah seorang
pemalu “ aku adalah seorang gadis yang sangat sangat kikuk di sekolah.
Aku benar-benar pemalu” dan anda pun mungkin tidak menyangka bahwa pemenang
miss universe, Natalie Glibova, perna menjadi seorang yang sangat pemalu. “di masa
SMA, aku malu karen latar belakang, dan aksen rusia ku. Teman-teman mengejeku,
dam mereka tidak menerima ku dalam kelompok mereka. aku tidak banyak teman.”
Orang-orang
bisa saja menjadi malu ketika dalam situasi-situasi tertentu, dan tidak malu
pada situasi-situasi yang lain. CEO Brooklands Executive David Jansen, megatakan ” aku bukan seorang pemalu. Aku selalu
gampang bergaul, tetapi aku tidak begitu luwes dalam bejalan di kerumunan . dan
membuat jaringan dengan orang-orang. Dalam hal itu, aku pemalu . ada semacam
ketidakpercayaan diri dan ketakutan, dan aku tidak mau memaksa diriku sendiri
di depan orang-orang ”.
Kabar
baiknya adalah, berdasarkan jumlah besar orang-orang yang perna pemalu telah
menjadi sukses diluar sana. Rasa malu sepantasnya bukan faktor penghalang.
Sebagai bukti, ada dua kaki pemalu yang memenang kan salah satu simbol
kesuksesan tertinggi, hadia Nobel James
Watson, memenangkan dengan menemukan struktur DNA, tetapi ia begitu pemalu
nye sehingga ia tidak bisa menemukan teman kencan. James berkata “ aku perna
berkencan melalui biro jodoh semasa kuliah, dan gagal, karena aku malu sekali
berdapan dengan wanita” demikian juga, pemenang hadiah nobel, Fisikawan Richard Feynman, yang menulis “ aku
tidak begitu pandai bersosialisasi. Aku begitu malu ketika harus keluar untuk
mengambil surat, dan berjalan melewati para senior yang sedang duduk-duduk di
tangga bersama para wanita, aku sangat ketakutan, aku tidak tahu harus
bagaimana berjalan melewati mereka.
Nah,
sekarang mencullah kata “ tetapi “ ya, para pemenag hadiah nobel ini mulanya
sangat malu, tatapi seiring berjalan nya waktu, mereka berusaha mendorong diri
mereka sendiri untuk menembus rasa malu tersebut. Richard Feyman menjadi
terkenal dengan kuliah nya yang sangat memukau, yang di sampaikan nya di depan
hadirin yang banyak, dan James Watson berkata “ anda boleh saja menjadi pemalu,
tetapi dengan dengan beberapa orang tertentu andan tidak seharusnya menjadi
malu.
Inti
nya adalah anda boleh saja menjadi pemalu, tetapi tetap sukses. Banyak orang
sukses yang menglaminya. Tetapi, seperti hal nya mereka, anda harus mendorong diri anda sendiri menembus
rasa malu tersebut. Dan pada akhirnya, semua menuai hasil.
Bagaimana sobat ? jangan
kuatir jika anda seorang pemalu, akan tetapi sobat harus mengatasi rasa malu
tersebut dan menjadikan itu sebagai kelebihan yang sobat punya.
artikel terkait : Tujuh Hal yang Dilakukan Orang Sukses Saat Pagi Hari
Komentar
Posting Komentar